PosRakyat– Puncak peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2025 di Banjarmasin, Kalimantan Selatan, berlangsung meriah dan lancar pada Minggu (9/2/2025).
Acara ini dihadiri ribuan wartawan yang tergabung dalam Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dari seluruh penjuru Tanah Air, mulai dari Aceh hingga Papua Selatan.
Sejumlah pejabat turut hadir dalam acara ini, di antaranya Menteri Kebudayaan RI, Fadli Zon, Dirjen Bina Marga Kementerian Pekerjaan Umum, Roy Rizali Anwar, serta pejabat daerah dan tokoh pers nasional.

Baca Juga: Menteri Kebudayaan di Gala Dinner HPN 2025: Pers dan Kebudayaan Tak Terpisahkan
Baca Juga: Dugaan Pencemaran Nama Baik, LBH Sulteng Laporkan Oknum Babinsa Koramil Sojol ke Denpom XIII 2 Palu