Barcelona Menang Tipis 2-1 Menjamu Dynamo Kiev, Messi Disebut Berjalan Santai saat Bertanding

oleh -
oleh
(FOTO:IST)

Video tersebut menjadi viral di media sosial. Sebagian netizen menyebut Messi sudah tak punya gairah bermain untuk Barcelona sejak mengumumkan keinginan hengkang akhir musim lalu.

Meski demikian, Sport Bible melaporkan hal itu bukan pemandangan baru bagi Messi. La Pulga juga pernah melakukan yang serupa atau bahkan lebih parah di El Casico, Desember 2017.

Messi disebut berjalan santai sebanyak 83 persen di lapangan tanpa membantu pertahanan. Namun, pemilik enam Ballon d’Or itu tetap mampu menyumbang satu gol dan assist untuk membantu Barcelona menang 3-0.**