Dr. Farid Bachmid Optimis PBB Menangkan Pilkada Sulteng 2024

oleh -
oleh

PosRakyat – Dr. Farid Bachmid, Pj Ketua Umum Partai Bulan Bintang (PBB), secara resmi membuka Rapat Kerja Wilayah (Rakerwil) dan Konsolidasi Pemenangan Pilkada Serentak 2024 di Sulawesi Tengah (Sulteng).

Dalam sambutannya, Dr. Farid menyatakan bahwa aura positif kemenangan di Sulteng sudah semakin terasa. Ia menegaskan bahwa PBB siap mengakomodir calon kepala daerah yang berpotensi menang.

Baca Juga: Maraknya ISP Ilegal di Tolitoli: Negara Rugi, Konsumen Terancam

Baca Juga: Deklarasi Pasangan BERANI di Parimo Meriah, Ketua PKS Sulteng: Anwar Hafit Pemimpin yang Berilmu dan Paham Masalah Rakyat

“Harap dicatat, kami di PBB punya kemampuan untuk menang,” ungkapnya dengan penuh keyakinan.