Anleg Poso Ajak Masyarakat Tangkal Paham Radikalisme

oleh -
oleh
Anggota DPRD Kabupaten Poso Makmur Lapido (kirI). Ist

” Memang kadang  ayat yang disampaikan benar, tetapi yang salah adalah interpretasi dan penggunaan ayat tersebut oleh kelompok radikal,” ungkapnya kepada wartawan Kamis (19/9/2019).

Olehnya pinta Makmur,  mari kita wujudkan saling pengertian  serta pemahaman yang sama dalam  mengantisipasi serta mencegah  muncul dan masuknya paham radikalisme yang berujung terorisme.

Penulis : Agus Manggona