PosRakyat – Ternate Provinsi Maluku Utara diguncang gempa besar berkekuatan 6,1 magnitudo pada Rabu 3 Juni 2021 sekira pukul 17.09 WIB.
Menurut BMKG, gempa tersebut berada pada lokasi 135 Kilometer Barat Daya Ternate pada koordinat 0,35 LU – 126,22 BT.
Gempa tersebut juga berasal dari wilayah perairan dengan kedalaman kedalaman 10 Kilometer.