Kejati Sulteng dan Kanwil Kemenkumham Sepakat Perkuat Sinergi Penegakan Hukum di Sulawesi Tengah

oleh -
oleh
Kajati Sulteng, Agus Salim, SH., MH didampingi Aspidum Kejati Sulteng, Fithrah, SH., MH saat menerima kunjungan Kepala Kanwil Kemenkumham Provinsi Sulteng Hermansyah Siregar bersama jajarannya di lantai 3 kantor Kejati Sulteng, Selasa kemarin. Foto: Ist

“Kami bersepakat untuk terus menguatkan, kolaborasi serta memperkuat sinergitas antar penegak hukum dan saling mendukung dalam memberikan pelayanan hukum yang baik di wilayah Provinsi Sulawesi Tengah,” kata Kajati Agus Salim dalam keterangan tertulisnya di terima media ini, Rabu, 1 November 2023.

Baca Juga: Dituduh Curi Mobil Sendiri, ART Gugat Perdata Rp 35 Miliar

Diketahui, kunjungan silaturahmi Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Provinsi Sulawesi Tengah beserta jajarannya tersebut di sambut langsung oleh Kajati Agus Salim yang di dampingi oleh Aspidum Kejati Sulteng, Fithrah.***