Pemulihan Ekonomi Pasca Bencana Memerlukan Waktu Tak Sebentar

oleh -
oleh
A picture taken on September 29, 2018 shows a collapsed building after an earthquake and tsunami hit Palu, on Sulawesi island. - Rescuers scrambled to reach tsunami-hit central Indonesia and assess the damage after a strong quake brought down several buildings and sent locals fleeing their homes for higher ground (Photo by OLA GONDRONK / AFP)

“Mereka perlu ditopang bantuan dalam beberapa waktu. Dan harus diberikan terus hingga mereka mampu mandiri menjalankan ekonomi di atas kakinya sendiri,” kata Indra yang juga kakak kandung calon wakil presiden nomor urut 02, Sandiaga Uno ini.

Ia juga berharap, kegiatan ekonomi baik yang berskala makro maupun mikro harus terus diperhatikan pengelolaannya.

“Mereka perlu disokong 100 persen. Misalnya, pasar-pasar yang sudah mulai beraktivitas perlu pasokan bahan pokok dengan harga stabil dan terjangkau. Ini yang harus diperhatikan,” katanya.

Bila harga-harga tidak terjangkau itu menjadi masalah baru lagi di sana. Dua hal ini harus senantiasa menjadi pokok dan fokus pengelolaan management secara keseluruhan,” kata dia. [***]

Sumber; Antara