Ia bahkan menduga bantuan yang ada tidak tersalurkan ke Huntara yang dia tempati.
“Saya mewakili warga Huntara di sini. Warga siap memberikan kesaksian,” tegasnya.
Ia menegaskan bahawa dirinya tidak menuduh siapa pun di RT RW tersebut, namun yang jelas bantuan dan pendataan tidak merata di Huntara yang dia tempati.
“Saya tak menyalahkan siapa saja, benar bahawa bantuan Jadup itu tidak pernah saya terima satu sen pun selama ini sejak gempa dan tsunami,” tegas Ari.

Huntara di Kelurahan Tipo, Kecamatan Ulujadi Palu. Foto: Istimewa

Diduga di Huntara di wilayah melakukan pendataan diduga tidak merata. Foto: Istimewa
Reporter: S. Wijaya






