Touna, PosRakyat.com – Transparansi Pengelolaan Anggaran APBDes tahun 2019 hingga tahun 2020, merupakan wujud nyata keterbukaan Pemerintah Desa Sansarino.
Kades Sansarino Ahmar M. Juma melalui Sekretaris Desa Yusman Bakri, S.Pd melaporkan dari desa Sansarino.
Pemerintah Desa Sansarino, di Kecamatan Ampana Kota, Kabupaten Tojo Una-Una, Provinsi Sulawesi Tengah, mempublikasikan Pengelolaan Anggaran APBDes tahun 2019 hingga APBDes tahun 2020 di papan transparansi atau baliho berukuran besar di kantor desa Sansarino.






