Wapres Gibran Tinjau Korban Gempa di Poso

oleh -
oleh
Wapres Gibran tiba di Bandara Udara Kasiguncu Poso disambut Gubernur Anwar, Jumat (22/8/2025). Foto: Ist

Wapres Gibran akan meninjau beberapa titik terdampak gempa serta berinteraksi langsung dengan warga di lokasi pengungsian.

Kehadiran Wapres diharapkan dapat memperkuat koordinasi antara pemerintah pusat, provinsi, dan daerah dalam mempercepat langkah-langkah pemulihan pascagempa di Kabupaten Poso.

Adapun yang hadir dalam penyambutan Wapres Gibran di Poso diantaranya, Pangdam XIII/Merdeka, Mayjen TNI Suhardi, S.I.P., serta Kapolda Sulawesi Tengah, Irjen Pol Dr. Agus Nugroho, S.I.K., S.H., M.H.