Spesialis Modus Pecah Kaca Kembali Beraksi, Team Opsnal Polres Palu Bertindak

oleh -
oleh
Barang bukti yang salah satunya berupa senpi jenis Revolver S&W yang diamankan dari kedua pelaku pencurian dengan modus pecah kaca. Kedua pelaku ditangkap di Asrama Ternate di Kota Palu, Senin (6/1/2020) malam. [Humas Polres Palu]

-Satu unit spd motor merk Honda Revo warna hitam.

-Dua unit Handphone senter.

-Satu buah obeng.

Kapolres Palu, AKBP H.Moch Sholeh,SIK.SH.MH membenarkan telah mengamankan dua orang pelaku spesialis modus pecah kaca tindak pidana pencurian pemberatan (curat).

“Kami berpesan kepada seluruh masyarakat Palu agar dapat berhati – hati mengamankan barang berharga. Apabila mendengar atau mengalami tindak pidana kejahatan, segera menghubungi pihak kepolisian terdekat untuk proses selanjutnya,” tegas Kapolres.

Editor : ZF