Tiba di Palu, Presiden Jokowi Tinjau Huntap Korban Bencana

oleh -
oleh
Presiden Joko Widodo bersama Ibu negara Iriana Joko Widodo menuruni tangga pesawat kepresidenan di Bandara Mutiara SIS Aljufrie Palu, Selasa (29/10/2019). [Ist]

Selain itu, Presiden Jokowi akan meninjau lokasi hunian tetap Tondo di Kecamatan Mantikurore.

Usai melakukan peninjauan lokasi huntap untuk para korban gempa, tsunami dan likuifaksi di kota Palu, Jokowi dan rombongan pulang menuju Jakarta.

Kunjungan ke Palu ini mengakhiri serangkaian kunjungan kerja Jokowi di luar kota sejak hari Sabtu (26/10/2019) lalu.

Sumber : Jurnalnews.Id