ATR/BPN Morowali Utara Didemo Ratusan Masyarakat Terkait PT ANA, Berikut Tuntutannya 

oleh -
oleh
Aliansi masyarakat lingkar sawit Morowali Utara (Morut) demo di depat kantor ATR/BPN Morut tuntut tiga poin terkait PT. ANA. Foto: TIM

“Yang intinya kami BPN menunggu pelaksanaan untuk tindak lanjut dari permohonan Pt. Ana, kita sedang menunggu clean and clear yang itu tadi sepanjang itu belum alhamdulilah sampai sekarang untuk desa-desa yang di permohonkan itu kami belum memproses nya,” kata Mariam Monou.

Mariam mengatakan, pihak BPN tidak akan mengeluarkan HGU PT. ANA tanpa melalui tim verifikasi yang dibentuk oleh orang kejaksaan dan tim pemda.

Baca Juga: Rahmansyah Ismail Dipastikan Dilantik PJ Bupati Morowali 26 September 2023

Baca Juga: Menkominfo Imbau Anak Muda Pelaku UMKM Hindari Judi Slot

“Karena adanya tindak lanjut ada pembentukan tim verifikasi seperti yang saya sampaikan tadi yang dibentuk oleh orang kejaksaan, tim pemda jadi kami tidak bisa mengeluarkan,” katanya.

Menurutnya, pihak BPN tidak akan mengeluarkan HGU jika masih ada persoalan antara masyarakat dan PT. ANA.

“Kalau sudah jalan oke kita jalan untuk melanjutkan permohonan menindak lanjuti permohonan yang di mohonkan, tapi kalau masih ada permasalahan kita juga tidak mau,” ujarnya.***