Makanya tegas Ridwan, pihaknya akan menggerakkan seluruh potensi generasi muda untuk melawan hoax dan ujaran kebencian sebagai wujud menjaga persatuan dan kesatuan bangsa.
Keluarga Besar Hijau Hitam tambah Ridwan, sangat mendukung langkah dan kinerja jajaran Polda Sulteng dalam upaya membarantas dan mengatasi penyebaran hoax serta ujaran kebencian.
” Semua pihak harus manyatukan persepsi dalam memerangi hoax dan ujaran-ujaran, agar tidak berkembang di masyarakat,” tandasnya.
Penulis : Agus M






