Driver Ojol Diringkus Saat Membawa Narkoba ke Lapas IIB Ampana

oleh -
oleh
Barang bukti narkoba yang di masukan dalam botol shampo oleh driver Ojol untuk dibawa ke dalam Lapas IIB Ampana, Touna. Foto: JF

Sementara, Kepala Lapas IIB Ampana, Mansur Yunus Gafur saat dikonfirmasi terkait identitas Ojol tersebut, enggan memberi jawaban. Ia mengatakan kasus ini sudah dilaporkan ke penyidik Polres Touna.

“Bisa konfirmasi ke penyidik ya,” ucap Mansur melalui pesan tertulis, Rabu (23/01/2024).

Hingga berita ini naik tayang belum diketahui jenis dan berat narkotika serta inisial dari driver Ojol tersebut.***

(JF)