Dugaan Penyimpangan Dana Porprov Rp1,9 Miliar Terus Didalami Kejari Tolitoli

oleh -
oleh
(Istimewa)

Bahkan pada saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan anggota DPRD Tolitoli, disebutkan salah satu kendala sehingga belum di bayarkannya insentif dan bonus atlit menurut pengurus KONI kerana ada ketambahan Cabang Olahraga (Cabor) yang sesuai hasil rapat hanya sekitar 12 Cabor yang diberangkatkan, namun pengurus KONI menambah 11 Cabor menjadi 23 Cabor.

Baca Juga: Jaksa Masuk Pesantren, Ajak Santri Jaga Empat Pilar Kebangsaan 

Anggaran Porprov R1,9 miliyar yang di kelola KONI Tolitoli terungkap setelah 250 atlit, 69 Official dan 69 Pelatih dan Asisten pelatih yang mengikuti ajang Porprov IX di kabupaten Banggai sampai saat ini belum di bayar insentif dan bonus atlit yang meraih medali yang besaran anggarannya kurang lebih Rp300 juta.

Sementara diketahui, Anggaran yang cukup fantastis itu sudah di cairkan melalui Bagian Kesra Sekretariat Daerah.***

(RM)