Peduli Dampak Corona di Palu, LS-ADI Berbagi Sembako Gratis

oleh -
oleh
LS-ADI membagikan sembako Ramadhan, Rabu (29/4/2020). [Ist

Ia menambahkan, dana triliunan rupiah telah dikucurkan untuk bantuan sosial dan penanganan Covid- 19.

“Hingga saat ini masyarakat berharap agar secepatnya untuk segera mendapatkan bantuan dari pemerintah yang mana hal tersebut terkesan di distribusikan,” katanya.

Ia pun berharap, pemerintah harus cepat tanggap dalam menangani situasi pandemi Corona saat ini.

“Kita semua juga berharap agar pemerintah bergerak cepat dalam penanganan situasi pandemi Covid-19 saat ini, kami meyakini bahwa situasi ini dapat kita lewati apabila kebutuhan pokok masyarakat dapat dipenuhi, sehingga setiap kebijakan yang di keluarkan oleh pemerintah dapat dipatuhi,” tutupnya. [*]