4). Nama : Aldian Umur : 24 Tahun Agama : Islam Pek : Security Bank BRI Unit Tambu Almt : Kel. Kayumalue Kec. Palu Utara
5). Nama : Anugrah Umur : 11 Tahun Agama : Islam Pek : Pelajar Almt : Desa Tambu Kec. Balaesang Kab. Dgla
“Kapolres Donggala AKBP Wawan Sunarwirawan,S.I.P.M.T. melalui Kapolsek Balaesang IPDA Makmur Johan, S.Sos Mendengar informasi tersebut segera berangkat ke TKP bersama Nelayan Dusun Tanah Runtuh dengan menggunakan kapal katinting mengevakuasi ke 5 warga tersebut untuk menepi ke *Pulau Bak*.” Ujarnya.
“Kapolsek pun menghubungi anggotanya, Kemudian personil Polsek Balaesang bersama Komandan Pos Unit Pantai Barat Dit Polairud Polda Sulteng, Bripka Faisal dan 2 orang personil Koramil Balaesang menuju ke tempat kejadian tersebut dengan menggunakan Kapal Laut KM. Mina Maritim 100.
Sekitar pukul 15.00 wita, evakuasi pun telah dilakukan ke 5 orang warga yang mengalami kecelakaan laut perahu Katingting terbalik tersebut dari *Pulau Bak* menuju ke pos Pol Airud Polda Sulteng di Mepaga desa Labean dengan menggunakan Kapal Laut KM. Mina Maritim 100.
Saat di lakukan evakuasi terhadap ke 5 orang tersebut, juga turut di evakuasi rombongan mahasiswa yang juga tengah melakukan libur wisata ke Pulau Sapiang juga ikut bersama di kapal tim evakuasi di karenakan perahu yang mereka tumpangi menepi di *Pulau Bak* akibat ombak / arus laut yang tinggi.” Imbuhnya
Alhamdulillah tidak terjadi korban jiwa dalam peristiwa terbaliknya perahu katingting Ini. Kiranya dilakukan peringatan kepada masyarakat untuk sementara waktu tidak berwisata ke Pulau- pulau yang menjadi obyek wisata mengingat musim pancaroba sehingga cuaca di laut tidak menentu dan berpotensi mengakibatkan kecelakaan di laut. ” tegas Kapolsek Berpesan.**